Monday, August 3, 2015

Cara Mengatasi Stuck apt-get update Pada Ubuntu 14.04 LTS


Pernahkah anda mengalami pada gambar yang di atas...??
Tentu menjengkelkan kan..apa lagi untuk para Newbie yang baru berkecimpungan di dunia Open Source...pas kita mau melakukan update malah stuck di [waiting for header] atau stuck pada Reading package list...... 33% .
pada minggu yang lalu saya sempat di bikin oleh kasus semacam ini, lalu saya menanyakan kasus ini kenapa bisa sampai terjadi ke forum Ask.Ubuntu ( how to fix stuck apt-get update on my Ubuntu 14.04 LTS..??? )

Nah..pada kesempatan kali ini saya akan berbagi atau share pengalaman bagai mana mengatasi kasus stuck apt-get update pada Ubuntu...

Pertama tama cek souces.list anda
buka Terminal masuk ke super user (root) dengan perintah :
$sudo su
[masukkan password]
setelah itu buka sources.list dengan text editor kesayangan anda
*pada contoh saya menggunakn text editor Gedit*
#gedit /etc/apt/sources.list




Cek sources.list anda apakah ada masalah....
jika tidak ada masalah tutup gedit..

Langkah selanjutnya buka Software Updater dan klik Setting



Pilih Tab Ubuntu Software  dan klik Download from kemudian klik Others...


pilih United States dan klik Select Best Server
*terserah anda mau memakai server yang mana*


Jika sudah selesai, Sekarang Restart Ubuntu anda agar system menyimpan apa yang anda setting..
langkah terakhir adalah buka Terminal dan lakukan Update

$sudo apt-get update
[masukkan password]



Selamat Anda berhasil mengatasi kasus ini..........

Demikian Tutorial dari saya semoga membantu...


















----- IWAK KIMBERLY -----

Labels:

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home